Menurut mbah google, boolean tuh dulunya nama seorang matetikawan Inggris, George Boole. Untuk mengenang jasanya yang luaarrrrr biasa, boolean digunakan untuk nama tipe bilangan logic.
Bilangan logic mengenal 2 nilai : benar (true) dan salah (false). True dan false bisa kita tulis dalam bentuk angka. Angka 1 untuk true, dan 0 untuk false.
Boolean bisa dioperasi,, (STOP!!! bukan operasi jantung, paru-paru ato sejenisnya -_- ). Operasi untuk boolean disebut operasi logika atau operasi boolean. Operasi logika menggunakan operator logika seperti not, and, or, dan xor.
Apa efek dari operasi-operasi not, and, or, dan xor?? Liat tabel berikut,, cekidooot
Tabel1. Operasi Not
Tabel 2. Operasi And, Or, Xor
Tidak ada komentar:
Posting Komentar